Hati-hati Memilih Bedak Bayi, Waspadai Zat Kimia yang Bisa Sebabkan Iritasi

Bedak Bayi

Memiliki bayi tentu adalah hal yang terindah bagi setiap orangtua. Keindahan yang akan membuat setiap orangtua mau berkorban apa saja demi menjaga dan melindunginya. Bagi para orangtua, tak hanya masalah makanan saja, namun perawatan untuk kulit bayi juga harusnya dipilih secara benar. Salah satu yang menjadi perhatian adalah dalam memilih bedak bayi. Tentu kamu sudah … Read more

Bayi Pilek dan Demam? Jangan Panik, Segera Lakukan 7 Hal Berikut!

Merawat Bayi Pilek

Buah hati yang sakit pasti menimbulkan kecemasan bagi orang tua. Padahal, bayi yang sedang dalam periode pertumbuhan dan perkembangan, akan sesekali mengalami pilek bahkan demam. Apalagi, penyebab pilek adalah virus yang mudah sekali tersebar melalui udara. Mengatasi bayi yang mengalami pilek dan demam sebenarnya cukup sederhana. Bahkan Bunda dapat menggunakan perlengkapan yang mudah ditemukan di … Read more

Pentingnya Memantau Perkembangan Bayi Dalam Kandungan

Pertumbuhan Janin di Minggu ke-24

Kehamilan adalah proses kodrati luar biasa bagi mayoritas perempuan. Merasakan hadirnya manusia baru yang bertumbuh dalam perut adalah sensasi menakjubkan yang tiada duanya. Saking menakjubkannya, ada ibu hamil yang tiap hari cek perkembangan janinnya, melalui artikel di internet atau tanya sana-sini. Namun, ada juga yang cuek, karena mungkin sudah kehamilan kesekian kali, atau tak cukup … Read more

5 Resep Mengolah Biskuit Bayi Menjadi MPASI yang Menarik

Resep Bubur Alpukat Biskuit Bayi

Inilah momen yang dinanti Bunda. Si kecil sudah mulai belajar mengonsumsi makanan di samping ASI. Saat ini perlu dipersiapkan sebaik mungkin. Beragam menu yang simpel namun tetap bergizi bisa Bunda berikan. Salah satunya dengan membuat berbagai menu MPASI bayi berbahan dasar biskuit. Variasi menu biscuit berikut bisa menarik minat si kecil untuk belajar makan. Pie … Read more

Seperti Apakah Kondisi Pertumbuhan Bayi Dalam Kandungan Setiap Minggunya?

Salah Satu Keluhan Ibu Hamil

Hamil adalah kebahagiaan yang tak tergantikan bagi kaum hawa. Tidak dapat dimungkiri, ketika mengandung, rasa penasaran akan masa pertumbuhan dan perkembangan bayi dalam rahim kita pasti timbul. Nah, informasi pertumbuhan bayi dari minggu ke minggu berikut ini bisa jadi akan menjawab rasa ingin tahu para ibu hamil. Kehamilan Minggu ke-1 Pada periode ini, pembuahan mulai terjadi. … Read more

Inilah 7 Keluhan yang Biasa Dialami Ibu Hamil

Ragam Keluhan Ibu Hamil

Saat hamil adalah momen yang membahagiakan. Meski demikian, tetap saja ada tantangan yang harus dihadapi oleh ibu hamil. Beragam keluhan yang dialami oleh ibu hamil akan diulas di sini. Tentu saja, ada beberapa pengecualian. Ada juga ibu hamil yang sama sekali tidak mengalami keluhan apa pun selama masa kehamilan hingga persalinannya. Tapi, tidak jarang pula … Read more

10 Pantangan Ini Wajib Dihindari Para Ibu Hamil Muda

Ibu Hamil Muda Jangan Begadang

Kehamilan adalah periode yang membahagiakan bagi para wanita. Saat sekarang ini, ibu muda yang akan dikaruniai buah hati harus lebih pandai dalam menjaga kehamilannya. Terlebih akses informasi yang sangat mudah diperoleh, baik melalui internet atau forum bagi ibu yang sedang hamil muda. Sayangnya, kadang informasi yang salah bisa mengakibatkan ibu hamil justru bingung dan merasa … Read more

Adakah Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Wanita Hamil Muda? Ini Jawabannya

Wanita Hamil Muda Jangan Minum Alkohol

Kehamilan adalah saat yang dinanti oleh setiap wanita. Maka adalah suatu kewajiban untuk menjaga titipan Tuhan ini dengan sebaik-baiknya. Sayangnya, banyak wanita hamil muda yang lalai dan mengalami keguguran. Hal demikian dapat terjadi akibat ketidak tahuan ibu mengenai makanan atau minuman yang berbahaya bagi kehamilan. Untuk itu, baiknya kamu mencari tahu beberapa makanan yang tidak … Read more

4 Risiko Ini Harus Dihadapi Seorang Wanita Bila Ingin Melahirkan Secara Normal

Perjuangan Wanita Melahirkan Normal

Melahirkan adalah momen berharga yang akan dilalui setiap ibu hamil agar dapat menjumpai buah hatinya. Namun, kekhawatiran saat akan menjalani persalinan normal kerap timbul dalam benak para ibu. Hal yang kemudian berakibat pada menurunnya jumlah wanita yang melahirkan normal di tanah air. Padahal, melahirkan secara normal adalah langkah yang paling aman bagi ibu yang akan … Read more

3 Tips Memilih Kado Yang Pas Untuk Kelahiran Bayi

Hadiah Terindah untuk Bayi

Mendengar kabar kerabat, sahabat, atau kolega melahirkan, apa yang terlintas dalam benak Ayah dan Bunda? Senang pastinya ya?! Selain ucapan selamat, pasti Ayah Bunda juga ingin memberikan cenderamata sebagai kenang-kenangan dan ungkapan rasa turut berbahagia. Nah, bagaimana memilih kado yang pas untuk kelahiran bayi? Simak tips berikut! 1. Sesuaikan dengan kebutuhan penerima kado Sebelum memberikan … Read more